Pengembangan E-Modul Pembelajaran Berbantuan PhET Interactive Simulation pada Materi Energi Alternatif Peserta Didik SMA Negeri 10 Kota Jambi
DOI:
https://doi.org/10.37630/jpm.v16i1.3906Keywords:
E-Modul, PhET Interactive Simulation, Problem Based Learning, Energi AlternatifAbstract
Keterbatasan bahan ajar fisika yang interaktif dan sesuai dengan tuntutan Kurikulum Merdeka serta kesulitan peserta didik dalam memahami konsep-konsep abstrak seperti konversi energi dan prinsip kerja teknologi energi alternatif menjadi permasalahan yang melatarbelakangi penelitian ini. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul berbantuan PhET Interactive Simulation pada materi energi alternatif untuk peserta didik kelas X SMA Negeri 10 Kota Jambi yang memenuhi kriteria kelayakan dan kepraktisan. Penelitian ini menggunakan model pengembangan 4D (Four-D Model) yang terdiri dari tahap define,design,develop, dan disseminate. Validasi dilakukan oleh dua dosen ahli dan satu guru fisika, sedangkan uji kepraktisan dilakukan melalui uji kelompok kecil (20 peserta didik kelas X dan XI) serta uji kelompok besar (30 peserta didik kelas X). Hasil validasi menunjukkan bahwa e-modul memperoleh kategori sangat layak dengan persentase validasi materi tahap II sebesar 83,3% -95% dan validasi media sebesar 81%-93,7%. Hasil uji kepraktisan menunjukkan persentase rata-rata 84% dengan kategori sangat layak. E-modul yang dikembangkan terbukti layak dan praktis sehingga dapat direkomendasikan sebagai bahan ajar pendukung pembelajaran fisika di SMA, khususnya pada materi energi alternatif yang mengintegrasikan model problem based learning dengan PhET Interactive Simulation untuk memunculkan keterampilan berpikir kreatif peserta didik.
Downloads
References
Apriani, M. F., & Yulkifli. (2022). Efektivitas E-modul Fisika Menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Riset untuk Meningkatkan Kompetensi Perserta Didik SMA di Era Revolusi 4 . 0. Jurnal Eksakta Pendidikan, 6(1). https://e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/semantik/article/download/5696/2151
Ismayani, R. M., Damaianti, V. S., Mulyati, Y., & Sastromiharjo, A. (2025). Pengaruh Bahan Ajar Terhadap Motivasi Membaca Siswa SMP. Semantik, 14(1), 127–140. https://doi.org/10.22460/semantik.v14i1.p127-140
Ningtiyas, A., Faizah, S. N., & Mustikasari, M. (2021). Pengukuran Usability Sistem Menggunakan USE Questionnaire pada Aplikasi OVO Pendahuluan. Jurnal Ilmiah Komputasi, 20, 101–107. https://ejournal.jak-stik.ac.id/index.php/komputasi/article/download/2701/123
Nurul, W., Ruhiat, Y., Utami, I. S., Studi, P., Fisika, P., Sultan, U., & Tirtayasa, A. (2019). Pengembangan E - Modul Pembelajaran Fisika Berbasis Prob- lem Based Learning ( PBL ) Pada Materi Usaha dan Energi Untuk Siswa SMA Kelas X. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika Untirta, 2(1), 131–136. https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/sendikfi/article/download/9678/6727
Putri, D. R., Tinggi, S., Kesehatan, I., & Husada, K. (2016). Peran dukungan sosial dan kecerdasan emosi terhadap kesejahteraan subjektif pada remaja awal. Jurnal Indigenous, 1(1), 12–22. https://journals.ums.ac.id/indigenous/article/download/1770/2396
Rizaldi, D. R., Jufri, A. W., & Jamaluddin, J. (2020). PhET: Simulasi Interaktif Dalam Proses Pembelajaran Fisika. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 5(1), 10–14. https://doi.org/10.29303/jipp.v5i1.103
Rose, P., Puri, A., & Perdana, R. (2023). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Fisika Peserta Didik SMA Di Bantul Pada Materi Fluida Statis dan Upaya Peningkatannya Melalui Model Pembelajaran Visualization Auditorium Kinesthetic. Jurnal Inovasi Pembelajaran Fisika UNWIRA, 1(2), 93–101. https://journal.unwira.ac.id/index.php/MAGNETON/article/download/2463/730
Rustan. (2021). Pemodelan Gerak 2 Dimensi Berbasis GUI Matlab dengan Ketinggian Awal Tertentu. Jurnal Berkala Pendidikan Fisika, 14(2), 99–107. https://ebook.umpwr.ac.id/index.php/radiasi/article/download/1288/977
Sari, A. P. (2024). Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Inovasi Pembelajaran untuk Meningkatkan Efektivitas Kegiatan di Kelas. Teknologi Transformasi Digital, 4(September), 977–983. .https://itscience-indexing.com/jurnal/index.php/digitech/article/download/5127/3920
Sembiring, N. K. B., & Situmorang, R. (2022). Pengembangan E-Modul Pembelajaran Fisika Berbasis Problem Solving Berbantuan Sigil Software Pada Materi Gerak Lurus di SMA Swasta PAB 8 SAENTIS. Jurnal Inovasi Pembelajaran Fisika, 10(4). https://www.academia.edu/download/125593051/19598.pdf
Siburian, V. F., Putri, D. H., & Medriati, R. (2022). Pengembangan E-Modul Materi Fluida Dinamis Berbantuan Flip PDF PRofesional Untuk Melatihkan Kemampuan Bepikir Kritis Siswa SMA. Jurnal Ilmu Pembelajaran Fisika, 1(2). http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php
Solikah, A. A. (2024). Systematic Indonesia Literature Review Kajian Potensi dan Pemanfaatan Sumber Daya Energi Baru dan Terbarukan Di Indonesia. JEBT: Jurnal Energi Baru & Terbarukan, 5(1). https://doi.org/10.14710/jebt.2024.21742
Verdian, F., Jadid, M. A., & Rahmani, M. N. (2021). Studi Penggunaan Media Simulasi PhET dalam Pembelajaran Fisika. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Fisika, 1(2), 39–44. https://doi.org/10.52434/jpif.v1i2.1448
Waruwu, M. (2024). Metode Penelitian dan Pengembangan (R&D): Konsep, Jenis, Tahapan dan Kelebihan. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 9(2), 1220–1230. https://doi.org/10.29303/jipp.v9i2.2141
Widianto, N. A., Putri, R. A., Juniar, A. D., Utami, R. P., Ahammi, F., Purwo, A., & Utomo, Y. (2024). Tingkat Keterbacaan dan Keefektifan Kalimat pada Teks Narasi sebagai Bahan Ajar Membaca Pemahaman di Buku Narasi Literasi Bahasa Indonesia Kelas IX Terbitan Direktorat Pendidikan siswa ( Fahmy dkk ., 2021 ). Mempunyai keterampilan membaca yang baik dapat . Jurnal Riset Ilmu Pendidikan, Bahasa Dan Budaya, 2(4). https://journal.aspirasi.or.id/index.php/Semantik/article/download/1080/1376
Yunus, M., Hapsan, A., & Hr, I. S. (2021). Pelatihan Penyusunan Naskah dan Pembuatan E-Modul bagi Guru SMAN 3 Takalar. Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1). https://qemsjournal.org/index.php/panrannuangku/article/download/471/313
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Yani Martia Lestari, Tugiyo Aminoto, Erlida Amnie

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Seluruh materi yang terdapat dalam situs ini dilindungi oleh undang-undang. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi situs web ini untuk keperluan komersil tanpa persetujuan dewan penyunting jurnal ini.
- Apabila anda menemukan satu atau beberapa artikel yang terdapat dalam Jurnal Pendidikan MIPA yang melanggar atau berpotensi melanggar hak cipta yang anda miliki, silahkan laporkan kepada kami, melalui email pada Principle Contact.
- Aspek legal formal terhadap akses setiap informasi dan artikel yang tercantum dalam situs jurnal ini mengacu pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0).
- Semua Informasi yang terdapat di Jurnal Pendidikan MIPA bersifat akademik. Jurnal Pendidikan MIPA tidak bertanggung jawab terhadap kerugian yang terjadi karana penyalah gunaan informasi dari situs ini.









